Bikin Ngakak! Tiktokers Ini Membuat Video Animasi dengan Cerita Lucu
Philip merupakan seorang animasi creator yang kerap membuat video animasi lalu diunggah di akun tiktoknya. Pada video ini, menceritakan Dora yang sedang membeli bubur ayam namun bubur yang dipesan justru salah. Alur ceritanya yang lucu mengundang tawa bahagia dari netizen.
Heboh, Jakarta - Seorang animasi kreator bernama Philip membagikan ide kreatifnya melalui aplikasi tiktok. Ia kerap mebuat animasi dengan karakter kartun yang cukup terkenal di Indonesia seperti Dora dan Doraemon. Namun Philip memberikan cerita yang lucu dan juga bikin ngakak, hal itu membuat para netizen terhibur dengan ceritanya yang receh. Mau tau seperti apa videonya? Yuk disimak!
Lihat postingan ini di Instagram
Philip merupakan seorang animasi creator yang kerap membuat video animasi lalu diunggah di akun tiktoknya. Pada video ini, menceritakan Dora yang sedang membeli bubur ayam namun bubur yang dipesan justru salah. Alur ceritanya yang lucu mengundang tawa bahagia dari netizen.
Pada video ini cerita seorang yang sedang naik ojek online. Namun yang lucunya adalah Philip menampilkan tayangan seorang penumpang yang sedang mengobrol dengan supir ojol tapi pembahasannya tidak nyambung. Hal tersebut sangat mewakili sebagian netizen yang kerap menggunakan ojek online.
Baca Juga!
Dituding Halu Menjadi 'Aldebaran', Rizky Billar dan Manajer Buka Suara
Pesan Terakhir Raditya Oloan Sebelum Menghembuskan Nafas Terakhir
Philip yang kerap membagikan video animasinya membuat netizen menjadi terhibur karena cerita-cerita lucu dan recehnya itu. Tidak heran jumlah penonton di tiktok Philip mencapi jutaan views. Kini jumlah followers Philip di tiktok telah mencapai 152 ribu lebih.

